Diberitakan Pengaspalan Amburadul, Pemdes Siwatu Diduga Intimidasi Narasumber

    Diberitakan Pengaspalan Amburadul, Pemdes Siwatu Diduga Intimidasi Narasumber

    Batang - Viralnya pemberitaan media terkait pengerjaan proyek pengaspalan jalan di Dukuh Pompongan Desa Siwatu Kecamatan Wonotunggal Kabupaten Batang, menjadi perbincangan yang cukup ramai di masyarakat.

    Dengan adanya pemberitaan yang viral tersebut, maka kecamatan wonotunggal turun tangan untuk mengkonfirmasi persoalan tersebut dan memanggil beberapa pihak yang terlibat dalam proyek itu. Panggilan yang dilakukan oleh kecamatan ditujukan kepada, PD (Pendamping Desa) , PKA (Pelaksana Kegiatan Anggaran) , TPK (Team Pelaksana Kegiatan)dan Kepala Desa.

    Namun ada hal yang menarik dalam pemanggilan tersebut, pihak pemerintah desa siwatu diduga melakukan tindakan intimidasi kepada warga yang memberikan informasi terkait hal itu.

    Pasalnya pemerintah desa memanggil warga tersebut untuk diajak ke kantor kecamatan wonotunggal, padahal tidak ada surat pemanggilan resmi dari kecamatan wonotunggal.

    Camat Wonotunggal A. Puryono saat dikonfirmasi awak media mengatakan bahwa,

    "Pemanggilan terhadap narasumber atau warga atas nama Wagiono yang dilakukan oleh pemerintah desa sebenarnya tidak perlu karena hal tersebut menyalahi aturan, sebab melakukan pemanggilan kepada seseorang oleh instansi harus dilakukan secara resmi dengan menggunakan surat, dan kami pihak kecamatan juga tidak perlu dihadirkan Wagiono karena kecamatan tidak memanggil Wagiono, dalam surat panggilan tidak terdaftar Wagiono untuk datang ke kecamatan"tegas camat, Rabu (27/4/2022).

    Edi Purwanto

    Edi Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Lagi, Pengaspalan Jalan Desa Yang Masih...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0736/Batang Cek Kesiapan Rest Area...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Viral Ibu Muda Laporkan Satreskrim Polres Batang ke Polda Jateng, Ternyata Ini Fakta Kasus yang Menimpa Anaknya!
    Dishub Batang Cari Lahan Pengganti Untuk Parkir Truk   Batang
    Jelang Idul Adha, Babinsa Desa Sodong Gercar Dampinggi Petugas Vaksinasi Hewan Ternak
    Halal Bihalal 1443 Jadikan Momen Silaturahmi Keluarga Besar Dharma Wanita Batang 
    Ini Parah Ini !!! Disparpora Kabupaten Batang Kelebihan Melakukan Pembayaran Proyek Tribun Sarengat Di Tahun 2020 
    Bupati Batang Penuhi Janji Selesaikan Sertifikat Tanah Ke Kepala Korwil VII KPK
    Dandim 0736/Batang Bacakan Amanat Pangdam IV/Diponegoro Dalam Upacara Bendera 17 an
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Hari Ini Resmi Beroperasi Gerbang Tol KITB , Segini Tarifnya
    Calon Bupati Batang Faiz Kurniawan, Dampingi Ahmad Muzani Simulasi Makan Bergizi 3000 siswa di Batang 
    Langkah Pasti Kukuh Fajar Rhomadhon, S.E., Caleg Incumben DPRD Kabupaten Batang PKB Dapil 4 Nomer Urut 1 Tampil Dengan Visi Misi Aspiratif, Solutif, Dan Berorientasi Pada Kebutuhan Masyarakat
    Begini Tips Memilih Pemimpin Menurut Ketua Umum KJK Slamet S : Fokus pada Visi dan Misi dalam Pilkada Batang
    Pj Bupati Batang Usulkan Rp16 Miliar Rencana Pembangunan Prioritas di Kabupaten Batang
    Setelah Menang di Pilbup Batang 2024, Janji  Faiz Kurniawan Siap Naikkan Tunjangan Guru Madin Jadi Rp 2,4 Juta Itu Pasti Setelah Pelantikan 
    Lanjutkan Fondasi Ekonomi Jokowi, Prabowo-Gibran Siap Genjot Pertumbuhan Ekonomi 7% Lewat 8 Program Strategis

    Ikuti Kami