DPRD Dan Pj Bupati Batang Tetapkan Silpa APBD 2021 Sebesar 207 Miliar

    DPRD Dan Pj Bupati Batang Tetapkan Silpa APBD 2021 Sebesar 207 Miliar
    Penjabat Bupati Batang Batang Lani Dwi Rejeki menandatangani persetujuan bersama DPRD Kabupaten Batang dalam rapat paripuran yang di gelar di gedung DPRD setempat, Senin 4 Juli 2022

    BATANG, - Pj Bupati Batang Lani Dwi Rejeki menandatangani persetujuan bersama dengan DPRD Kabupaten Batang dalam paripurna yang di gelar di gedung rapat DPRD setempat, Senin 4 Juli 2022. 

    Persetujuan bersama itu terkait rancangan peraturan daerah (Raperda) tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBD 2021 yang dipimpin oleh Wakil ketua DPRD Batang Nur Untung Slamet. 

    Sebelumnya Raperda pertanggungjawaban pelaksanaan APBD 2021 di audit LKPD oleh BPK Perwakilan Jateng. Alhamdulilah kita meraih opini wajar tanpa pengalecualian (WTP), " kata Lani Dwi Rejeki usai sidang paripurna tersebut. 

    Prestasi WTP itu, Kata dia, merupakan capaian ke enam secara berturut-turut. Ia pun berharap capain WTP bisa berlanjut di tahun-tahun yang akan datang. 

    Evaluasi kita akan menindaklanjuti rekomendasi hasil pemeriksaan BPK. Saya juga sudah meminta kepada OPD terkait untuk segera menindaklanjutinya, " ungkap Lani Dwi Rejeki. Tidak hanya itu, Pj Bupati juga meminta agar tidak terulang lagi rekomendasi atupun temuan yang muncul. 

    Dalam sidang paripurna itu, Pj Bupati Lani Dwi Rejeki menyebutkan, raperda tentang pertangungjawaban pelaksanaan APBD 2021 telah menetapkan selisih lebih pembiayaan anggaran (SiLPA) menjadi saldo awal Tahun Anggaran 2022 adalah sebesar Rp207.392.784.038, 77. 

    Tidak hanya itu, Pj Bupati juga meminta agar tidak terulang lagi rekomendasi atupun temuan yang muncul. 

    "Saran dari DPRD Batang itu hampir sama, hal-hal administrasi maupun teknis agar tidak terulang lagi. Alhmadulilah dari tahun ke tahun temuanya semakin berkurang, " tukasnya. 

    "Angka ini selanjutnya akan menjadi salah satu pertimbangan dalam menyusun perubahan APBD anggaran 2022. Di samping laporan realisasi semester pertama APBD Anggaran 2022 dan Prognosis enam bulan berikutnya, " pungkas Pj Bupati Batang Lani Dwi Rejeki.

    Lutfi Adam 

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Artikel Sebelumnya

    Keluarga Slamet Lilyk Terharu, Setelah Terima...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Dampingi Petugas Berikan Vaksin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pantauan Liputan Media dalam 1 Bulan Terhadap 18 Anggota Dewan Asal Sumatera Barat atau 'Parle 18'
    PT BPI Sumbangkan 41.431 Buku dan Komputer Untuk Perpustakaan Desa Simbangjati
    Kasdim Batang Buka Pembinaan Pramuka Saka Wira Kartika di SMA N 1 Bandar
    SMK N 1 Batang dan Kodim 0736/Batang Berkolaborasi Gelar Vaksinasi Booster
    PJ Bupati Batang Bersama Forkopimda Ikuti Lomba Sepak Bola Sarung
    Sambut Hari Bhayangkara Ke-76, Polres Pekalongan Ziarah Ke Taman Makam Pahlawan
    Bupati Batang Penuhi Janji Selesaikan Sertifikat Tanah Ke Kepala Korwil VII KPK
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Hari Ini Resmi Beroperasi Gerbang Tol KITB , Segini Tarifnya
    Calon Bupati Batang Faiz Kurniawan, Dampingi Ahmad Muzani Simulasi Makan Bergizi 3000 siswa di Batang 
    Dandim 0736/Batang Bacakan Amanat Pangdam IV/Diponegoro Dalam Upacara Bendera 17 an
    Langkah Pasti Kukuh Fajar Rhomadhon, S.E., Caleg Incumben DPRD Kabupaten Batang PKB Dapil 4 Nomer Urut 1 Tampil Dengan Visi Misi Aspiratif, Solutif, Dan Berorientasi Pada Kebutuhan Masyarakat
    Begini Tips Memilih Pemimpin Menurut Ketua Umum KJK Slamet S : Fokus pada Visi dan Misi dalam Pilkada Batang
    Pj Bupati Batang Usulkan Rp16 Miliar Rencana Pembangunan Prioritas di Kabupaten Batang
    Setelah Menang di Pilbup Batang 2024, Janji  Faiz Kurniawan Siap Naikkan Tunjangan Guru Madin Jadi Rp 2,4 Juta Itu Pasti Setelah Pelantikan 
    Lanjutkan Fondasi Ekonomi Jokowi, Prabowo-Gibran Siap Genjot Pertumbuhan Ekonomi 7% Lewat 8 Program Strategis

    Ikuti Kami