Penyemprotan Cairan Disinfektan Kembali Di Gencarkan

    Penyemprotan Cairan Disinfektan Kembali Di Gencarkan

    Batang - Guna mencegah terjadinya penyebaran virus Covid-19, Babinsa Koramil 12/Tulis bersama Bhabinkamtibmas dan perangkat Desa Beji Kecamatan Tulis Kabupaten Batang melaksanakan penyemprotan disinfektan, Rabu (2/03/22).

    Babinsa Koramil 12/Tulis Serda Sartono mengatakan dengan melakukan penyemprotan cairan disinfektan secara berkala, tentunya kita semua berharap dapat mencegah mewabahnya virus tersebut diwilayah ini, dan kegiatan ini pun merupakan tugas dan tanggung jawab kami sebagai aparat kewilayahan.

    Cairan disinfektan bila disemprotkan pada setiap permukaan benda dapat mensterilkan dan membunuh virus, kegiatan ini dilakukan sebagai wujud kepedulian Babinsa untuk meminimalisir dan mencegah terjadinya penyebaran virus Covid-19 diwilayah binaan”, tuturnya".

    Seperti yang dilakukan sekarang ini, kami bersama-sama dengan Bhabinkamtibmas dan perangkat Desa Beji melaksanakan kegiatan penyemprotan disinfektan secara mandiri dengan tujuan mencegah penyebaran virus Corona diwilayah Desa Beji.

    Penyemprotan cairan disinfektan ini merupakan salah satu langkah antisipasi, namun ada langkah-langkah antisipasi lain yang tidak kalah pentingnya yaitu, warga tetap waspada dan disiplin dalam mematuhi protokol kesehatan, diantaranya disiplin melakukan gerakan 3M, yaitu memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak dalam beraktifitas, "ucap Sartono".

    Penyemprotan dimulai pukul 08.00 Wib dengan sasaran difokuskan di rumah - rumah warga dan fasilitas umum seperti Masjid/mushola, sekolahan dan kantor Balai Desa Beji, "tutup Sartono".

    Kusairi (Kades Beji) sangat mengapresiasi kegiatan penyemprotan cairan disinfektan tersebut, bahkan kusairi mengucapkan banyak terimakasih kepada Babinsa dan Bhabinkamtibmas yang telah sudi meluangkan waktunya untuk membantu proses penyemprotan. Semoga dengan adanya penyemprotan ini, warga terhindar dari paparan Covid-19 "harapnya".

    Edi Purwanto

    Edi Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Terima Kunjungan Taruna Akpol, Ini Yang...

    Artikel Berikutnya

    Peduli Warga Berkebutuhan Khusus Bervaksin,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Viral Ibu Muda Laporkan Satreskrim Polres Batang ke Polda Jateng, Ternyata Ini Fakta Kasus yang Menimpa Anaknya!
    Kodim 0736/Batang Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2023 Di Halaman Makodim
    Dandim ajak Pelajar SMK Muhammadiyah Bawang Jadi Pelajar Berprestasi, Beriman Dan Berahlak Mulia
    Kabupaten Batang Melaksanakan Upacara Bendera Peringati Hari Kebangkitan Nasional Yang Ke 114
    Libur Tahun Baru, Petugas Gabungan Atur Lalin ke Objek Wisata
    Bupati Batang Penuhi Janji Selesaikan Sertifikat Tanah Ke Kepala Korwil VII KPK
    Dandim 0736/Batang Bacakan Amanat Pangdam IV/Diponegoro Dalam Upacara Bendera 17 an
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Hari Ini Resmi Beroperasi Gerbang Tol KITB , Segini Tarifnya
    Calon Bupati Batang Faiz Kurniawan, Dampingi Ahmad Muzani Simulasi Makan Bergizi 3000 siswa di Batang 
    Langkah Pasti Kukuh Fajar Rhomadhon, S.E., Caleg Incumben DPRD Kabupaten Batang PKB Dapil 4 Nomer Urut 1 Tampil Dengan Visi Misi Aspiratif, Solutif, Dan Berorientasi Pada Kebutuhan Masyarakat
    Begini Tips Memilih Pemimpin Menurut Ketua Umum KJK Slamet S : Fokus pada Visi dan Misi dalam Pilkada Batang
    Pj Bupati Batang Usulkan Rp16 Miliar Rencana Pembangunan Prioritas di Kabupaten Batang
    Setelah Menang di Pilbup Batang 2024, Janji  Faiz Kurniawan Siap Naikkan Tunjangan Guru Madin Jadi Rp 2,4 Juta Itu Pasti Setelah Pelantikan 
    Lanjutkan Fondasi Ekonomi Jokowi, Prabowo-Gibran Siap Genjot Pertumbuhan Ekonomi 7% Lewat 8 Program Strategis

    Ikuti Kami